
Judul Album : Kepastian
Penyanyi : TRAPs
Tahun Produksi : 2000
Produser : Rery Irarto
Produksi : Aquarius Musikindo
1. REUNI
Rery Irarto
2. TERNYATA
Andi Rianto, Deva, Rery Irarto
3. AKU CINTA
Dendi Lasahido
4. SALING MEMILIKI
Syarief Ishak
5. USAI KENCAN
Rery Irarto
6. KEPASTIAN
Syarief Ishak
7. YANG TERINDAH
Rery Irarto & Agus Sukarjanto
8. KURINDU KAMU
Rery Hariyanto & Agus Sukarjanto
*
Ku hanya mampu berpijak
Pada janji kita bersama
Ku tak mungkin menduakan cinta
Kita saling memiliki
Memang kan selalu ada
Diantara kita berdua
Saling memendam rasa curiga
Tanpa ada sebabnya
Kitapun menyadari
Berbagi kasih soal biasa
Tiada yang menghalangi
Bila sewajarnya
Bukan diriku tak percaya
Kutahu pasti tentang dirimu
Dan kita harus membuang jauh
Segala prasangka
Yang tiada berguna
Back to *
Kalau kita memang sehati
Pasti akan terhindari
Kan sesuatu yang merubah segalanya

, Terimakasih telah mengunjungi Ulasani.com, semoga bermanfaat dan lihat juga di situs berkualitas dan paling populer Aopok.com, peluang bisnis online Topbisnisonline.com, pasang iklan gratis Iklans.com dan join di komunitas Topoin.com.