
Go Go Squid! 亲爱的,热爱的 adalah C-drama tahun 2019, memiliki jumlah episode sebanyak 41 episode dan diperankan oleh Yang Zi dan Li Xian. Drama ini menceritakan kisah cinta antara seorang penyanyi cover online dengan seorang pria jenius di bidang computer engineering dan legenda dalam dunia game.
Sayangnya, belum lama, baru saja tersiar kabar kalau semua episode Go Go Squid! tersebar secara ilegal di internet. Di setiap videonya, ada watermark kalau itu adalah properti milik TV yang baru akan disiarkan setelah tanggal siarnya tiba. Entah siapa yang membocorkan, tetapi sebagai penikmat, aku tetap akan menunggu dramanya selesai tayang saja nanti. Toh dramanya akan selesai tayang pada 31 Juli nanti, dan tidak butuh waktu lama untuk engsub-nya tersedia.
Review lebih lengkap akan ditulis dalam post yang lain. Di bawah aku akan memberikan salah satu behind the scene yang menggemaskan menurutku. Jadi Yang Zi dan kru sepakat melakukan adegan kissing di luar script, dan reaksi Li Xian yang menolak lucu sekali. LoL Berbanding terbalik saat sebelumnya Li Xian melakukan hal yang sama terhadap Yang Zi. Hihihi. Untuk lebih lengkapnya bisa dilihat di video. So, happy watching!

, Terimakasih telah mengunjungi Ulasani.com, semoga bermanfaat dan lihat juga di situs berkualitas dan paling populer Aopok.com, peluang bisnis online Topbisnisonline.com, pasang iklan gratis Iklans.com dan join di komunitas Topoin.com.